Hitung Sendiri IQ Anda

Hitung Sendiri IQ Anda
ISBN-10
6021246381
ISBN-13
9786021246382
Category
Study Aids
Pages
264
Language
Indonesian
Published
2016-04-19
Publisher
Bentang B first
Authors
M.M, Bagus Triyanto, ST

Description

450 teka-teki untuk mengasah otak dan pembahasannya - Korelasi skor IQ dengan kesuksesan hidup - Cara menghitung sendiri skor tes IQ - Faktor-faktor yang mempengaruhi kecerdasan - Cari tahu tipe kecerdasanmu untuk pengembangan diri Berapa skor IQ Anda? Jenius >130 Superior 120-129 Cerdas 110-119 Rata-rata 90-109 Di bawah rata-rata <90 Materi Tes Meliputi: Aspek Verbal 1. Informasi 2. Pemahaman 3. Hitungan 4. Persamaan 5. Rentangan Angka 6. Perbendaharaan Angka Aspek Performance 7. Simbol Angka 8. Melengkapi Gambar 9. Rancangan Balok 10. Mengatur Gambar 11. Merakit Obyek Siapa bilang IQ hanya dipengaruhi oleh faktor genetik? Lingkungan, kesehatan, dan ketekunan ternyata juga bisa mempengaruhi IQ. Berarti sebenarnya IQ bukan harga mati bawaan lahir, tetapi bisa berubah apalagi ditingkatkan. IQ atau kecerdasan intelektual biasanya selalu dihubungkan dengan prestasi akademik. Padahal kita memiliki tipe kecerdasan yang berbeda-beda. Buku ini akan menjabarkan tipe-tipe kecerdasan manusia. Untuk mengetahuinya, cobalah kerjakan soal-soal Tes IQ di dalamnya dan hitung sendiri skor IQ Anda. Dengan begitu, kita dapat mengetahui tipe kecerdasan diri kemudian mengembangkannya. Berbekal panduan yang ringkas, detil, dan mudah dipahami, jangan khawatir jika skor IQ Anda masih belum sesuai dengan yang diharapkan. Teruslah berlatih, maka skor IQ Anda akan meningkat secara berkala. [Mizan, Bentang Pustaka, Bfirst, IQ, Test, Uji, Indonesia]

Similar books

  • Tingkatkan Fitness Iq Anda

    Berbagai gerakan latihan beban bisa digunakan hanya dengan menggunakan tubuh kita sendiri . Selain praktis , hal ini adalah kabar ... Ulangi hingga 10-15 hitungan , kemudian ganti sisi kaki yang lain . ... 80 Tingkatkan Fitness IQ Anda !

  • Meningkatkan & Memaksimalkan IQ Anak

    Teknik ini berdasarkan hitungan rumus " kotak " 4-4-4-4 , yang artinya Anda bernapas dengan empat hitungan ... kali saya harus menenangkannya tetapi kemudian berhasil membuatnya terus mengikuti pola meskipun ia sendiri tidak yakin .

  • Rich Dad's - Increase Your Financial IQ
    By Robert T. Kiyosaki

    ... informasi yang tak terhingga banyaknya dan mampu membuat keputusan dalam hitungan detik di bawah tekanan berat. ... pada kualitas informasi yang saya terima, hal itu bahkan menjadi lebih penting dibandingkan kehidupan saya sendiri.

  • Spiritual Intelligence: The Ultimate Intelligence
    By Danah Zohar

    At the beginning of the twentieth century psychologists discovered ways and means to measure intelligence that developed into an obsession with IQ. In the mid 1990's, Daniel Goleman popularised research into emotional intelligence, EQ, ...

  • Life excellent: menuju hidup lebih baik
    By Reza Syarief

    Tetapi Anda lupa bahwa di dalam diri Anda sendiri , di dalam diri anak Anda , di dalam diri bayi Anda ternyata memiliki apa yang saya sebut dengan bio ... Dia punya IQ di atas 220 , super jenius , tapi baru menggunakan sekitar 15 % .

  • Intelligence: All That Matters
    By Stuart Ritchie

    This book will offer an entertaining introduction to the state of the art in intelligence and IQ, and will show how we have arrived at what we know from a century's research.

  • Membantu Anak Punya Ingatan Super
    By Femi Olivia

    Jika anak makalahig suka ita lpub atau wawancara menari, Anda bisa anak dengan D memintanya membuat dokumentasi dari tari-tarian tradisional di Indonesia. Hitung-hitung sambil menghafal, anak juga mengerti dan wawasannya juga bertambah.

  • Applied Psychometrics
    By Robert Ladd Thorndike

    Applied Psychometrics

  • Manual for Raven's Progressive Matrices and Vocabulary Scales: Standard progressive matrices
    By John Raven, John Hugh Court

    Manual for Raven's Progressive Matrices and Vocabulary Scales: Standard progressive matrices

  • Go International: Stiletto Indie Book
    By Hayyu Ra Soetrisno

    Setelah memberi prosedur menjalankan tes IQ dan EQ wanita manis itu membagikan kertas berisi soalsoal. ... Secara aku benci banget dengan yang namanya angka, hitung-hitungan, matematika ... jadilah aku mengerjakan soal itu apa adanya.